"Allah-lah Yang meninggikan langit tanpa tiang (sebagaimana) yang kamu lihat, kemudian Dia bersemayam di atas Arsy, dan menundukkan matahari dan bulan. Masing-masing beredar hingga waktu yang ditentukan. Allah mengatur urusan (makhluk-Nya), menjelaskan tanda-tanda (kebesaran-Nya), supaya kamu meyakini pertemuan (mu) dengan Tuhanmu." QS. ar-Ra'd (13) : 2
Allah
Allah
Allahu rabbi
Aku cinta dirimu duhai bidadari
tapi aku lebih cinta Tuhanku, Ilahi rabbi
tidak sayang
tidak sekali pun aku cemburu
pada bidadari yang menantimu
bahkan aku gembira
teringatkan mereka yang sedang bersiap-siap
menanti kita!
2 ulasan:
senja kamu itu indah
sangat menyentuh
:')
Catat Ulasan